Kodim 1002/HST Gelar Doa Syukur Dalam Rangka Hari Pahlawan Tahun 2023

    Kodim 1002/HST Gelar Doa Syukur Dalam Rangka Hari Pahlawan Tahun 2023
    Kodim 1002/HST Gelar Doa Syukur Dalam Rangka Hari Pahlawan Tahun 2023

    BARABAI-Sebagai wujud syukur, Kodim 1002/Hulu Sungai Tengah menggelar Do'a Syukur bertempat di Musholla Al Khairul Fahmi di Jalan Telaga Padawangan kelurahan Barabai Timur Kecamatan Barabai Kabupaten Hulu Sungai Tengah.Jum'at (10/11).

    Kegiatan do'a Syukur dilaksanakan usia melaksanakan upacara peringatan hari Pahlawan dan Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan Kusuma Bangsa Pagat Batu Benawa.

    Dandim 1002/HST, Letkol Inf Fery Perbawa.S.Hub., M.Han dalam kesempatan do'a Syukur menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan wujud rasa syukur atas nikmat yang telah diberikan oleh Allah SWT atas kemerdekaan yang telah diperjuangkan oleh para pahlawan dalam merebut kemerdekaan, "ujarnya

    Kita hadir disini seraya memanjat doa kepada para arwah pahlawan Kusuma Bangsa semoga mendapat tempat yang layak disisi-Nya, "imbuhnya 

    Doa syukur dipimpin oleh Serka Edy Mulyanto dan diikuti oleh seluruh anggota dan PNS Kodim 1002/HST.(pendim1002).

    hst
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Ikuti Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2023,...

    Artikel Berikutnya

    Moment Hari Pahlawan Kodim 1002/HST Bersama...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Kampung Tematik Produktif, Langkah Menuju Kemandirian Ekonomi Nasional
    Hendri Kampai: Ojek Online Milik Negara, Bayar Aplikasi Pakai Pajak Penghasilan!
    Hendri Kampai: Penjara, Sekolah Kehidupan bagi Si Tukang Nyasar
    Hendri Kampai: Menteri Pertanian Bukan Sekedar Jabatan, Tapi Tantangan Untuk Menyejahterakan Petani

    Ikuti Kami